Kode Sertifikasi pada Verval NRG Padamu Negeri


Judul : Kode Sertifikasi pada Verval NRG Padamu Negeri
link : Kode Sertifikasi pada Verval NRG Padamu Negeri


Kode Sertifikasi pada Verval NRG Padamu Negeri

Kode Sertifikasi pada Verval NRG Padamu Negeri. Seiring datangnya agenda Verval NRG pada layanan Padamu Negeri, beberapa kendala ditemu rekan-rekan oeprator sekololah, salah satunya adalah pemilihan kode seertifikasi yang banyak menimbulkan kerancua. Pada kode sertifikasi guru dalam proses Verval NRG Padamu Negeri, pemilihan kode bidang studi sertifikasi serta pada tahun berapa guru yang bersangkutan mengikuti sertifikasi, adahal-hal yang harus kita ketahui mengenai bagaiman cara memilih kode sertifikasi serta tahun lulus sertifikasidari berberbagai jalur, diantaranya PLPG, Portofolio/PF atau PSPL serta PPG.
Jika anda ragu dan bingung dalam menginput kode mapel dan tahun kelulusan sertifikasi, maka bisa dibaca penjelasan dibawah ini.
Kode Sertifikasi pada Verval NRG Padamu Negeri
Keterangan Tahun
1.   Pilihlah kode mapel [2007-xxx] jika lulusan sertifikasinya antara tahun 2007 - 2008
2.   Pilihlah kode mapel [2009-xxx] jika lulusan sertifikasinya antara tahun 2009 - 2014
3.   Pilihlah  kode mapel [2015-xxx] jika tidak ditemukan di kode mapel [2009-xxx]

Kode Sertifikasi pada Verval NRG Padamu Negeri

Berikut ini kode sertifikasi  pada verval NRG selengkapnya :
  1. (2007-027) Umum (kelas awal dan akhir) pilihan bagi lulusan Sertifikasi tahun 2007-2008
  2. (2009-027) Guru Kelas SD pilihan bagi lulusan Sertifikasi 2009-2014
  3. (2015-027) Guru Kelas SD pilihan bagi  Lulusan Sertifikasi 2009-2014 yang kode/bidang studinya belum tercantum pada edisi 2009-027
  4. (2007-061) Guru bidang Studi di SD bagi yang belum tercantum pilihan untuk Lulusan Sertifikasi 2007 seperti: Guru Agama SD
  5. (2007-62) Guru bidang Studi di SD bagi yang belum tercantum pilihan untuk Lulusan Sertifikasi 2008.

Ilustrasi: 
Jika Si A dinyatakan lulus sertifikasi pada tahun 2008 dengan bidang studi sebagai guru kelas dan dan jalur sertifikasinya melalu Portofolio, atau bisa saja  PLGP satu paket saja
maka pilihannya adalah sebagai berikut jika kita mencermati keterangan maka:

Demikian informasi mengenai Kode sertifikasi verval NRG 2015.

Sumber: KKG Jaro