Pastikan Sudah Edit Nama dan Tanggal Lahir pada Dapodik 3.01, Karena akan Terkunci Setelah 20 November 2014


Judul : Pastikan Sudah Edit Nama dan Tanggal Lahir pada Dapodik 3.01, Karena akan Terkunci Setelah 20 November 2014
link : Pastikan Sudah Edit Nama dan Tanggal Lahir pada Dapodik 3.01, Karena akan Terkunci Setelah 20 November 2014


Pastikan Sudah Edit Nama dan Tanggal Lahir pada Dapodik 3.01, Karena akan Terkunci Setelah 20 November 2014

Informasi tentang fitur Dapodik 3.01, dimana pada versi tersebut, kita sebagai operator sekolah difasilitasi menu edit nama dan tanggal lahir baik peserta didik maupun PTK. Namun sayangnya, fitur itu akan terkunci otomatis pada tanggal 20 November 2014. Sehingga, diharapkan semua operator sekolah telah meneliti nama dan tanggal lahir siswa, terutama siswa yang akan menghadapi Ujian Sekolah, yaitu siswa kelas VI, kelas IX dan siswa XII.
Fitur edit nama dan siswa dimunculkan pada aplikasi Dapodik 3.01 dengan tujuan untuk mengakomodir kebutuhan lapangan dimana banyak kesalahan data nama siswa dan tanggal lahir.
Seperti kita ketahui, aplikasi Dapodik merupakan sumber data pendidikan yang berfungsi untuk pendataan peserta UN, dan ankeka bantuan baik TPP, BSM, Rehab Ruang Kelas dan Blog Grant.
Dapdodik 3.01
Sesuai pernyataan pemerintah, dengan Dapodik, pemerintah bisa menghemat dana trilyunan rupiah.
Berkaitan dengan validasi  nama tanggal lahir siswa, maka setelah edit nama, maka segera lakukan sinkronisasi. 
Demikian informasi seputar Dapodik 3.01. Sekedar mengingatkan. Salam satu data.